Fakultas Kesehatan
TENTANG Fakultas Kesehatan
Merupakan fakultas dengan 5 Program Studi yang mendalami disiplin ilmu spesialiasi kesehatan. Mahasiswa Fakultas Kesehatan diharapkan mampu menguasai teori dan keilmuannya serta mempraktekkan dengan baik dalam dunia profesional melalui fasilitas RS Ibu & Anak Kader Bangsa.
Visi Fakultas Kesehatan
VISI “ Menjadi Fakultas Kesehatan Universitas Kader Bangsa Palembang yang unggul dalam bidang sains terapan dan ilmu kesehatan berbasis sistem informasi di Asia Tenggara Tahun 2039”.
MISI :
1. Menyelenggarakan sistem tata pamong dan tata kelola yang efektif dan efesien untuk mencapai Good Governence
2. Menciptakan suasana kehidupan mahasiswa yang dinamis dimulai dari penerimaan, proses, pembelajaran dan outcome
3. Membentuk Sumber Daya Manusia yang mandiri dan berintegritas
4. Mengelola sarana dan prasarana guna menunjang proses tridharma perguruan tinggi
4. Menyelenggarakan dan mengembangkan pendidikan tinggi dalam upaya menghasilkan lulusan yang mandiri dan berintegritas
5. Menyelenggarakan dan mengembangkan kegiatan penelitian di bidang ilmu kesehatan masyarakat dan sains terapan melalui kerjasama dengan berbagai lembaga di itngkat nasional dan internasional
6. Menyelenggarakan dan mengembangkan pengabdian kepada masyarakat yang memiliki daya saing dalam proses peningkatan derajat kesehatan masyarakat di bidang ilmu kesehatan masyarakat dan sains terapan
Tujuan Fakultas Kesehatan
Tujuan yang ingin dicapai Fakultas Kesehatani Universitas Kader Bangsa Palembang, adalah sebagai berikut :
- Menghasilkan sistem tata pamong dan tata kelola yang efektif dan efesien untuk mencapai Good Governence
- Menghasilkan suasana kehidupan mahasiswa yang dinamis dimulai dari penerimaan, proses, pembelajaran dan outcome
- Menghasilkan Sumber Daya Manusia yang mandiri dan berintegritas
- Menghasilkan sarana dan prasarana guna menunjang proses tridharma perguruan tinggi
- Menghasilkan lulusan yang mandiri dan berintegritas
- Menghasilkan penelitian di bidang ilmu kesehatan masyarakat dan sains terapan melalui kerjasama dengan berbagai lembaga di itngkat nasional dan internasional