Mahasiswa UKB Menjadi Tenaga Kesehatan Teladan Di Puskesmas Tingkat Nasional 2016

Kamis,29 September 2016

Jakarta, 5 Agustus 2016 Berdasarkan SK Menteri Kesehatan RI  Nomor HK.02.02/MENKES/413/2016.

Menetapkan  bahwa Leni Marlina, AMF Menerima Penghargaan Sebagai Tenaga Kesehatan Teladan Di Puskesmas Tingkat Nasional Tahun 2016, dalam kategori Tenaga Teknis Kefarmasian.

Leni Marlina adalah mahasiswa lanjutan yang saat ini sedang belajar di Universitas Kader Bangsa Program Studi S-I Farmasi dan akan di wisuda bulan ini (September 2016).

Yang saat ini mengabdi di Puskesmas Pegayut, Kabupaten Ogan Ilir – Sum-Sel.

Suatu kebanggaan tersendiri bagi Universitas Kader Bangsa telah menghasilkan kader terbaik bagi tanah air tercinta kita INDONESIA.

Kita ketehui bahwa tenaga kesehatan sangat berperan besar untuk menentukan sukses atau tidaknya pembangunan kesehatan di masyarakat.

Melalui penghargaan ini diharapkan menjadi motifasi bagi adik-adik yang masih menimba ilmu di Universitas Kader Bangsa agar kedepanya bisa mencontoh dan mengikuti jejak langkah Leni Marlina,AMF.

3 4

BERITA LAINNYA